Pascal adalah bahasa tingkat tinggi (high level language) yg orientasinya pada segala tujuan, dirancang oleh Prof. Niklaus Wirth dari Technical University di Zurich, Switzerland. Nama Pascal diambil sebagai penghargaan terhadap Blaise Pascal, ahli matematik dan philosophi terkenal abad 17 dari Perancis.
Secara ringkas, struktur program Pascal terdiri dari :
1. Judul program
2. Blok program
a. Bagian deklarasi
- deklarasi label
- definisi konstanta
- definisi tipe
- deklarasi variabel
- deklarasi prosedur
- deklarasi fungsi
b. Bagian Pernyataan
Suatu program Pascal dapat mempunyai elemen-elemen sebagai berikut :
1. Basic symbols
2. Reserved words
3. Standart identifier
4. User defined identifier
5. Constant
6. Control character
7. Operator and Expression
8. Comment
9. Compiler directive
10. Statement
Sumber buku : PENGENALAN KOMPUTER (Prof. Dr. Jogiyanto H.M, M.B.A., Akt.)
Jumat, 15 Oktober 2010
PASCAL
Diposting oleh Arini di 9:35 PM
Subscribe to:
Posting Komentar (Atom)
0 komentar:
Posting Komentar